Contoh Undangan Lamaran Digital Sederhana

Rahma Rakat Sunni

Contoh Undangan Lamaran Digital

Merupakan kehormatan dan kebahagiaan bagi kami apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir dan memberikan doa restu.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Hormat kami,
Keluarga Besar Nadia & Rizky

Tips Desain Undangan Digital Simpel tapi Berkelas

  • Gunakan font yang mudah dibaca seperti Poppins, Roboto, atau Montserrat.
  • Pilih warna pastel atau earthy tone untuk kesan hangat dan elegan.
  • Tambahkan ilustrasi bunga atau elemen adat jika ingin sentuhan tradisional.

Kalau kamu bingung pakai apa, coba tools gratis seperti Canva atau Greeting Island, keduanya user-friendly dan banyak template cantik.

Bagikan:

Leave a Comment