15 Contoh Kata Ucapan Selamat Menikah Dalam Bahasa Jepang Dan Artinya

Moci

triprofik.comcontoh kata ucapan selamat menikah dalam bahasa jepang dan artinya-Resepsi pernikahan merupakan suatu acara sakral yang sangat diistimewakan dan banyak di rindukan diidam-idamkan oleh para jomblo hehe, yang mana acara ini hanya dilakukan sekali se- umur hidup. Menikah berarti memulai kehidupan baru, bukan hanya tentang hubungan intim melainkan membangun sebuah keluarga dan memiliki tanggung jawab yang besar. Memiliki anak dari hasil pernikahan yang bahagia menjadi tujuan orang tua dan impian dari semua orang. 

Artikel ini akan membagikan ucapan anniversary dalam bahasa jepang yang mana pernikahan dan acara yang spesial akan di gelar dengan sangat mewah dan di istimewakan. Di Jepang pernikahan biasanya di ikuti dengan berbagai upacara oleh Ke-dua mempelai dengan memakai Kimono atau pakaian pengantin umum lainnya.

Dalam sebuah acara pernikahan di Jepang pastinya akan ada kata-kata sambutan dari para kerabat, saudara, teman dan bahkan setiap orang yang di undang dalam acara tersebut atau rekan kerja yang mewakili peruasahan tempat kita bekerja untuk menyampaikan selamat melalui pidato singkat. 

Tidak hanya itu, dalam acara pernikahan di Jepang juga ada tamu undangan bayaran atau bahkan seseorang yang dibayar untuk menyampaikan pidato dalam sebuah upacara pernikahan. Hal tersebut sudah menjadi adat istiadat bahkan menjadi ladang bisnis di Jepang. hal ini terjadi karena menyampaikan pidato singkat merupakan hal yang sulit, bahkan bagi orang yang tidak mempunyai mental untuk tampil didepan banyak orang maka akan sangat minder dan tidak bisa bicara apapun oleh karena itu orang yang mengadakan pernikahan akan sulit menemukan kerabat yang bersedia menyampaikan sepatah dua patah kata dalam upacara pernikahannya.

Bagikan:

Tags

Leave a Comment