Maka dari itu bangsa Indonesia diharapkan mampu bersaing dan berkontribusi besar di kancah global. Sudah semestinya pengetahuan teknologi yang terkait perkembangan teknologi terkini menjadi kurikulum tersendiri di beberapa sekolah maju. Namun secara garis besar kemajuan tersebut tidak hanya ditujukan ada beberapa sekolah saja, melainkan keseluruhan. Agar proses pembangunan pendidikan akan optimal.
PENDIDIKAN YANG BAIK ADALAH PENDIDIKAN YANG MAMPU MENJAWAB TANTANGAN ZAMAN