Cara Membuat Undangan Pernikahan di CorelDRAW

Rahma Rakat Sunni

Cara Membuat Undangan Pernikahan di CorelDRAW

9. Import Tool

Gunakan ini buat masukkan gambar eksternal seperti logo, foto prewedding, atau ornamen vektor dari luar CorelDRAW.

10. Align & Distribute

Bukan tool di toolbar, tapi fitur ini penting banget! Dipakai untuk merapikan posisi objek secara presisi (misalnya teks dan frame simetris).

Bisa kamu akses dari menu Arrange > Align and Distribute.

Bagikan:

Leave a Comment