Triprofik.com– Pernah mengirim chat ke teman tapi centang biru dan hanya abu-abu saja? Cara Menonaktifkan Centang Biru WhatsApp di Hp android dan iOS itu sebenaranya sangat mudah Kok.
Tenu saja bagi teman-teman pengguna setia WhatsApp yang terkadang ingin memiliki lebih banyak privasi saat menggunakan aplikasi perpesanan yang populer ini, Bisa Kok! menerapkan tanda chat WA sesuai yang sudah dijelaskan diatas.
Pada artikel kali ini, kita akan membahas tentang cara menonaktifkan centang biru di WhatsApp di perangkat iOS dan Android. Tidak perlu khawatir, karena tutorial ini sangat mudah diikuti bahkan oleh mereka yang tidak begitu mahir dalam urusan teknologi. Jadi, mari kita mulai perjalanan kita menuju ruang obrolan yang lebih pribadi!
Arti Tanda Centang di WhatsApp
Sebelum kita masuk ke dalam langkah-langkah menonaktifkan Centang Biru Whatsapp di Hp andoid maupun iOS, mari kita kenali dulu arti dari tanda centang di WhatsApp. Ternyata, tanda centang itu memiliki peran yang sangat penting dalam mengetahui status pesan yang kamu kirimkan. Berikut penjelasannya: