Contoh permohonan bantuan sarana prasarana
SURAT PERMOHONAN PEMBANGUNAN TOILET UMUMBondowoso, 11 November 2022Perihal : Permohonan toiletLampiran : 1 BerkasKepadaPihak Pemerintah daerahJalan Sukowono-Maesan BondowosoDengan hormat,Berdasarkan informasi yang diumumkan pada website pemerintah daerah tentang pengajuan pembangunan toilet umum tahun 2022-2023 saya yang bertanda tangan bawah iniNama : Samsul HadiNIM : 201466543Fakultas :Jurusan : ArsitekSemester : 7Tempat/Tanggal Lahir : Surakarta, 12 Maret 1994Alamat : Jl A yani Lalu No. 90 SurakartaBersama dengan ini, kami bermaksud untuk mengajukan permohonan supaya mendapatkan dana bantuan untuk pembangunan toilet umum yang berada di desa sudanrejo saya juga akan melengkapi beberapa dokumen pendukung. Semua dokumen pendukung tersebut meliputi
- Fotocopy Kartu Tanda Mahasiswa
- Fotocopy Kartu Tanda Penduduk
- Fotocopy Transkrip nilai semester 1-3
- Surat keterangan penghasilan orang tua
- Surat keterangan catatan kepolisian
- Surat pernyataan tidak menerima beasiswa
- Foto copy rekening PDAM 3 bulan terakhir
- Surat keterangan penghasilan orang tua
- Surat keterangan tidak mampu dari kelurahan
- Pas Foto ukuran 4×6 sebanyak 3 buah
- Surat rekomendasi dari dekan bidang kemanhasiswaan
Demikian surat permohonan bantuan dana ini saya buat dengan sebenar-benarnya. Besar harapan kami supaya permohonan ini dapat dikabulkan. Atas perhatian Bapak/Ibu saya ucapkan terima kasih.
Contoh proposal permohonan sekolah
Nomor : 022/02/SMP/YASPANI/XI/2022
Lamp. : 1 (satu) gabung
Hal : Permohonan Bantuan Ruang Kelas Baru
Kepada
Yth. Kepala Dinas Pendidikan
di-
Provinsi JAWA TIMUR
Assalamu’alaikum Wr . Wb.
Dalam rangka mendukung program pemerintah untuk mewujudkan peningkatan mutu sumber daya manusia (SDM) di bidang pendidikan. Maka sehubungan dengan itu sebagai langkah kongkrit, kami akan merenovasi 2 (dua) lokal ruang belajar. Adapun dana yang kami butuhkan untuk renovasi 2 (dua) lokal ruang belajar tersebut sekitar Rp. 400.000.000,- (Empat ratus juta Rupiah) .
Besar harapan kami kiranya Bapak berkenan membantu pembiayaan Renovasi ruang kelas tersebut dan sebagai bahan pertimbangan Bapak bersama ini kami lampirkan:
1. Profil Sekolah
2. Legalitas:
– Ijin operasional
– Sertifikat Akreditasi
– Akta Yayasan
– Sket lokasi tanah
3. Rencana Anggaran Biaya
4. Fotocopy rekening Sekolah
5. Fotocopy KTP Kepala Sekolah
6. Photo kondisi rill Sekolah saat ini
Demikian harapan kami sampaikan, atas bantuan dan kerjasama yang baik kami sampaikan jazakumullah khairan katsira.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Bondowoso , 4 November 2022
Kepala Sekolah,
HJ.SITI AMINAH,S. M.Si
Mengetahui:
Camat Sindangjaya Pj. Kepala Desa Sumbersari
H.SAMSUDIN, S.IP ,. MM H. MUJIBUR ROHMAN. ZI
Pembina
NIP. 1962091519842256700
Demikianlah artikel yang menerangkan Contoh Surat Permohonan Bantuan Sarana Dan Prasarana semoga bermanfaat untuk anda yang membutuhkannya.