Bahasa Madura merupakan bahasa daerah yang digunakan di sekitar
masyarakat pulau Madura atau daerah tapal kuda dibeberapa daerah jawa timur, terutama di kota Surabaya yang telah dipelihara dengan baik oleh penuturnya, bahkan bule daeri Australia yang menetap di Surabaya sudah sangat lancar menggunakan bahasa madura dan bahasa jawa. hal ini patut dihargai dan dipelihara karena bahasa daerah ini nupakan salah satu kebudayaan.
Adanya seminar bahasa daerah di Yogyakarta dengan menentukan bahwa bahasa daerah termasuk bahasa yang sangat besar penuturnya dan mempunyai tradisi sastra sehingga dapat dikembangkan oleh penduduk dan masyarakat yang tinggal didaerah tersebut.