50 Wisata di Bondowoso, lengkap dan Istagramable

Moci

27.Airt Terjun Gentongan
Di Kecamatan Sempol masih terdapat air terjun yang seakan-akan menggantung dari satu tingkat ketingt yang lainnya, oleh sebab itu Air Terjun Ini dinamakan air Terjun Gentongan.


Alamat Desa kali anyar kecamatan Sempol kabupaten Bondowoso.

28.Air Terjun Solor Bondowoso
Bagi anda yang suka berpetualang dari desa-kedesa kota ke kota dan pastinya akan menemukan sebuah air terjun yang masih alami dan jarang terjamah manusia, nah Air Terjun Solor ini merupakan Air Terjun yang masih alami dan menyatu dengan alam

Alamat desa Solor kecamatan Cerme kabupaten Bondowoso.

29.Air Terjun Blawan Bondowoso
Air Terjun Blawan ini merupakan wisata yang dilengkapi dengan beberapa fasilats yang cukup memadai, bentuknya yang lain dari pada yang lain.

Alamat desa kali anyar keamatan Sempol kabupaten Bondowoso

30.Air Terjun Tancak Kembar
Terdapat dua aliran air terjun yang jutuh kebumi, maka akan menghasilkan sebuah hiasan dinding alami ditebing curam, namanya air terjun tancak Kembar, karena  air terjun tersebut mempunyai dua aliran yang sama 

Alamat desa Andongsari kecamatan Pakem kabupaten Bondowoso.


31.Museum Kereta Api
Dahulu Bondowoso masih mempunyai Kereta Api yang aktif namun sekarang sudah tidak lagi, nah bagi anda yang ingin tau seperti apa Museum Kerteta Api Bondowoso  yuk jelajahi Museumnya yang beralamatkan di Mandaluki, Kademangan, Kec. Bondowoso, Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur 68217.


32.Alun-alun kota Bondowoso
Pusat kota yang terdapat di Bondowoso ini menyimpan tempat unik untuk dikunjungi, terdapat air mancur atau beberapa tempat makan yang berada disekeliling Alun-alun kota Bondowoso

33.Pegunungan Hyang Bondowoso
Untuk berlibur dengan pegunungan maka tidak usah diragukan lagi, menuju puncak gunung Hyang di Bondowoso ini cukup lumayan tinggi dengan ketinggian mencapai 3.008 meter dari permukaan laut.

34.Taman Krocok Bondowoso
Salah satu keindahan alam yang terletak di taman krocok Bondowoso tidak ada salahnya untuk dikunjungi, banyak spots wisata asli dengan beberapa keindahan yang belum anda temui sebelumnya.

Bagikan:

Tags

Leave a Comment